
Hari ini kita jalan-jalan ke Bandung. Yeaaaaiii…. Buat pecinta dan penikmat kuliner Indonesia bahkan dunia pasti hafal dengan kota Bandung, kota kuliner dan tempat wisata kuliner. Nah, Soto Sedaap Boyolali (SSB) Hj.Widodo sebagai salah satu kuliner khas Indonesia dengan cita rasa khas Boyolali turut meramaikan kuliner di Kota Bandung lo.....